Christian Eriksen Buat Antonio Conte Terkesan
Playmaker asal Denmark Christian Eriksen baru bergabung dengan Inter Milan di awal tahun ini. Christian Eriksen masih belum mendapat posisi di tim utama sejak datang dari Tottenham dengan harga 20 juta. Conte masih memberi waktu bagi Christian Eriksen untuk beradaptasi dengan sepakbola di Italia.
Christian Eriksen sendiri memang masih berusaha untuk bisa beradaptasi cepat dengan permainan Conte. Diri nya sering mengejot fisik nya selama pandemi virus corona ini. Kerja keras yang dilakukan oleh Christian Eriksen tampak nya akan berbuah hasil. Sudah menjalani latihan bersama tim nya Christian Eriksen mampu membuat Antonio Conte terkesan.
Siap Menjadi Starter
Apa yang dilakukan Christian Eriksen selama latihan membuat Conte sangat senang. Kondisi Christian Eriksen dinilai berada dalam kondisi bagus dan dipercaya bakal mendapat peran penting dari Conte kala kompetisi kembali dimulai pekan depan. Christian Eriksen dinilai Conte menjadi pemain yang siap menjadi stater.
Inter Milan akan memainkan laga resmi pertama nya semenjak kompetisi dihentikan gara-gara virus corona dengan melawan Napoli pada ajang Coppa Italia. Conte siap memainkan Christian Eriksen di lini serang tim nya bersama dua penyerang utama nya Lukaku dan Martinez. Inter Milan harus membalikan keadaan di leg kedua semifinal Coppa Italia agar bisa lolos ke final musim ini.
Eriksen Dalam Kondisi Siap Tempur
Christian Eriksen juga mengatakan jika diri nya berada dalam kondisi siap tempur untuk memberi kontribusi nya. Diri nya yakin kerja keras yang dilakukan nya selama ini bisa membawa diri nya bermain maksimal dan membawa Inter Milan berprestasi musim ini. Eriksen menegaskan apa yang dikatakan Conte kepada diri nya telah membuatnya menjadi pemain yang lebih baik.
Christian Eriksen juga sudah tidak sabar kembali merasakan atmosfer pertandingan meski di semua laga musim ini akan bermain tanpa dukungan penonton. Memang bagi nya akan terasa aneh tetapi bagi hal tersebut wajib di lakukan demi membuat kondisi lebih baik setelah bencana virus corona ini.
Berita Bola